IMIP-ads Bawaslu-ads
KABAR DAERAHKota Palu

Lima Biro Pemerintah Provinsi serahkan Arsip Statis

284
×

Lima Biro Pemerintah Provinsi serahkan Arsip Statis

Sebarkan artikel ini

KABAR LUWUK, PALU – Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Sulawesi Tengah laksanakan Penyerahan arsip statis dari lima Biro lingkup Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Tengah. Kamis, 23/9/2021.

“Hari ini penyerahan arsip baru dilaksanakan untuk 5 biro,”sebut Gubernur H.Rusdy Mastura diruangan kerjanya yang meliputi Biro Adpim, Biro Hukum, Biro Pemerintahan dan Otda, Biro Organisasi, Biro Ekonomi.

Ia pun berharap semua pimpinan perangkat daerah lingkup Provinsi Sulteng agar melaksanakan penyerahan arsip dan bertanggungjawab penuh terhadap pengelolaan kearsipan di unit kerja masing-masing. Terangnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!